Mengenal Jenis Jenis Reksa Dana – Pemula Wajib Masuk

jenis jenis reksadana

Sebagai investor yang memilih instrumen reksadana, disarankan untuk mengambil jenis reksa dana yang sesuai dengan profil risiko kita. Pada artikel ini, tim ngurusduit akan membahas lebih jauh mengenai jenis – jenis reksadana dan membantu Anda memilih produk reksadana yang sesuai. Jika dilihat dari portofolio aset yang terdapat dalam reksa dana, maka reksa dana dapat dibagi … Read more

10 Instrumen Investasi Yang Harus Diketahui Investor

jenis instrumen investasi yang harus diketahui investor

jenis instrumen investasi – Tentu sebagian besar dari kita yang terbawa ke web ini ingin mengenal lebih jauh mengenai investasi. Apakah investasi dan menabung merupakan hal yang sama? Kita akan membahasnya dalam artikel kali ini. Investasi merupakan suatu tindakan untuk melakukan penanaman modal berupa uang ataupun barang berharga lainnya sehingga nilainya nanti akan berlipat ganda … Read more

Pentingnya Mengenali Aset dan Pengertiannya

NGURUS DUIT - Artikel 4 - Pengertian Aset Adalah 1 new

Mengenal Mengenai Aset Setiap dari kita pasti memiliki aset. Aset sendiri merupakan segala sesuatu dengan nilai ekonomi yang dimiliki dan dikontrol oleh individu, perusahaan atau negara untuk memberikan manfaat di masa depan. Asset selalu dilaporkan pada nerasa keuangan. Aset dikumpulkan untuk meningkatkan nilai kekayaan dan memberikan keuntungan dalam sebuah operasional perusahaan. Aset dianggap sebagai sesuatu … Read more